PENERAPAN MEDIA PERMAINAN ULAR TANGGA UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD

Authors

  • Rahmawati Patta Universitas Negeri Makassar
  • Syamsuryani Eka Putri Atjo Universitas Negeri Makassar
  • Zaskia Nurfadillah -

DOI:

https://doi.org/10.70217/jiptek.v2i3.211

Keywords:

media permainan ular tangga, Minat Belajar

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya minat belajar Matematika siswa kelas IV UPT SDN 14 Tarowang Kabupaten Jeneponto. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penerapan media permainan ular tangga untuk meningkatkan minat belajar Matematika siwa kelas IV UPT SDN 14 Tarowang. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan 2 siklus yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan atau observasi, dan refleksi yang bertujuan untuk mengetahui penerapan media permainan ular tangga untuk meningkatkan minat belajar Matematika siswa kelas IV UPT SDN 14 Tarowang. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket dan lembar observasi. Subyek penelitian ini adalah guru dan siswa kelas IV UPT SDN 14 Tarowang Kabupaten Jeneponto dengan jumlah siswa 22 dengan 7 siswa laki-laki dan 15 siswa perempuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat belajar siswa pada siklus I pertemuan 1 dan 2 berada pada kategori cukup (C), sedangkan pada siklus II pertemuan 1 dan 2 berada pada kategori sangat baik (SB) sehingga penerapan media permainan ular tangga dapat meningkatkan minat belajar matematika siswa kelas IV UPT SDN 14 Tarowang Kabupaten Jeneponto.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ade Ma'ruf Prasetyo (2018). Peningkatan Minat Belajar Siswa Kelas V Menggunakan Permainan Ular Tangga. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Vol 7 : 4.200

Apriyani, R., Nugraha, U., & Yuliawana, E., (2022). Minat Siswa Teradap Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Kelas X Sma Negeri 12 Kota Jambi Pada Masa New Normal. Journal of Sport (Sport, Physical Education, Organization, Recreation, Training), Vol. 6(1): 38–44.

Anggraeni, E. (2017). Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Minat Belajar Siswa Pada Pembelajaran Seni Tari Di SD Negeri Dukuhwaru 4 Kecamatan Dukuhwaru Kabupaten Tegal. Skripsi. Tegal: Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Negeri Semarang.

Fadillah, A. (2016). Analisis Minat Belajar Dan Bakat Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa. M a t h l i n e : Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, Vol. 1(2): 113–122.https://doi.org/10.31943/mathline.v1i2.23

Fitrawati, (2018). Analisis Kesalahan Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Pada Pokok Bahasan Segiempat Dengan Panduan Kriteria Polya Di Kelas Vii-1 Smpn 5 Penajam Paser Utara Tahun Ajaran 2016/2017. Jurnal Ilmiah Pendidikan Eksakta, Vol. 4(4): 567–580.

Irawati (2018). Profil Minat dan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Kelas VII 1 SMP Negeri 5 Yogyakarta Pada Pokok Bahasan Penyajian Data Dengan Menggunakan Media Pembelajaran Kahoot. Skripsi. Universitas Sanata Dharma.

Kristanto, A. (2016). Media pembelajaran. Jawa Timur: Bintang Sutabaya Anggota Ikapi

Lumbantobing, W. L., Silvester, S., & Dimmera, B. G. (2022). Penerapan Media Permainan Ular Tangga Untuk Meningkatkan Minat Dan Hasil Belajar Peserta Didik Sekolah Dasar Di Wilayah Perbatasan. Sebatik, 26(2), 666–672. https://doi.org/10.46984/sebatik.v26i2.2170

Rahayu, E., AR, R., & Deskoni, D. (2019). Pengaruh Media Permainan Ular Tangga Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas Xi Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di Sma Negeri 10 Palembang. Jurnal Profit Kajian Pendidikan Ekonomi Dan Ilmu Ekonomi, Vol. 6(2): 155–166. https://doi.org/10.36706/jp.v6i2.9128

Sugiono. (2015). Metode Penelitian. Metode Penelitian Kualitatif, 17, 43. http://repository.unpas.ac.id/30547/5/BAB III.pdf

Yuhanin, Z. (2016). Indikator Keberhasilan. Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat, Vol. 15(2): 1–23.

Downloads

Published

28-07-2024

How to Cite

Patta, R., Atjo, S. E. P., & Nurfadillah, Z. . (2024). PENERAPAN MEDIA PERMAINAN ULAR TANGGA UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD. Jurnal Inovasi Pedagogik Dan Teknologi, 2(3), 60–71. https://doi.org/10.70217/jiptek.v2i3.211

Issue

Section

Articles